| Sumber : IG @jtbcdrama |
Detail Drama
Judul : Doctor Slump
Genre : Komedi, Romantis, Drama
Channel : JTBC, Netflix
Episode : 16
Penulis : Baek Sun Woo
Sutradara : Oh Hyun Jong
Hari : Sabtu dan Minggu
Periode Tayang : 27 Januari - 17 Maret 2024
Ringkasan
Drama ini menceritakan kisah cinta dua orang yang dulunya rival di masa SMA setelah dewasa mereka bertemu di saat berada di waktu yang tersulit hingga membuat mereka saling jatuh cinta.
Yeo Jeong Woo (Park Hyung Sik), di masa SMA selalu menjadi peringkat pertama di sekolah namun sejak kedatangan Nam Ha Neul (Park Shin Hye) siswi baru yang juga merupakan siswa terbaik di Busan. Peringkatnya menjadi menurun. Sehingga membuat Yeo Jeong Woo termotivasi agar terus belajar.
Di masa sekarang, Yeo Jeong Woo sudah menjadi dokter bedah plastik yang terkenal dari lulusan universitas terbaik. Namun tiba-tiba ada sebuah kasus malpraktik di kliniknya sehingga membuat karir yang sudah dibangun selama ini menjadi hancur.
Nam Ha Neul bekerja sebagai dokter anestesi. Selama sekolah dia selalu belajar dan belajar. Dia tak pernah mempunyai waktu untuk bersenang-senang. Suatu ketika dia merasa tidak bahagia dengan hidupnya sehingga dia berhenti menjadi dokter anestesi. Dan ingin melakukan kegiatan yang selama ini dia belum lakukan.
Saat ini, mereka sama-sama berada di momen terburuk dan bertemu kembali serta saling menguatkan satu sama lain.
Saksikan drama Doctor Slump di Netflix tayang setiap hari Sabtu dan Minggu.
Pemain
Park Hyung Sik sebagai Yeo Jeong Woo
Park Shin Hye sebagai Nam Ha Neul
Yoon Park sebagai Bin Dae Yeong
Kong Seong Ha sebagai Lee Hong Ran
Oh Dong Min sebagai Min Kyung Min
Pemain Lainnya
Jang Hye Jin sebagai Kong Wol Seon
Yoon Sang Hyeon sebagai Nam Ba Da
Hyun Bong Sik sebagai Kong Tae Seon
Oh Ryoong sebagai Kim Sang Geun
Park Won Ho sebagai Kim Moo Geun
Kang Sang Joon sebagai Son Chan Young
Kim Hee Seong sebagai Jin Woo
Hwang Do Yun sebagai Bin Eun Jeong
Nam Gwon A sebagai Nam Suk Ja
Lee Min Young sebagai Nam Mi Ja
Park Won Sang sebagai Ayah Nam Ha Neul
Yu Ha Yeon sebagai Nam Ha Neul (anak)
OST Drama Doctor Slump
Part 1 Seulgi - In My Memory
Part 2 Hynn - Not Alone
Part 3 Chen - The Way to Love Me
Komentar
Posting Komentar
Berkomentarlah menggunakan kata-kata yang sopan. Jika Anda ingin memberikan kritik dan saran untuk memperbaiki isi artikel. Serta memberi saran untuk artikel selanjutnya, silakan tulis di komentar. Terima kasih.